JAKARTA- Susah menghafal Al-Qur'an? Syekh Ali Jaber memberi cara agar cepat dan mudah menghafal Al-Qur'an. Almarhum Syekh Ali Jaber pernah menjelaskan metode menghafal Al-Qur'an tidak perlu membaca ayat yang akan dihafalkan dengan menggerakan mulut atau membaca di dalam...
NEW YORK - Seorang anak Rudy berusia 9 tahun di Amerika Serikat (AS) memutuskan mualaf, memeluk agama Islam setelah mendapatkan hidayah dari Allah SWT. Menurut keterangan Imam Shamsi Ali yang diterima pada Senin (18/1/2021), bocah tersebut bernama Rudy...
YOGYAKARTA- Organisasi Kemasyarakatan (Ormas) Muhammadiyah diharapkan dapat melahirkan Ahmad Dahlan – Ahmad Dahlan baru yang sesuai dengan zamannya dari Madrasah Mu’allimin Muhammadiyah. "Saya berharap muncul kader yang mewarisi semangat Ahmad Dahlan, dan mewarisi orisinalitas idealismenya ditengah semua penyimpangan...
JAKARTA – Adab dalam Islam melarang makan minum sambil berdiri bukan hanya faktor etika tetapi juga kesehatan organ pencernaan. Jadi ketika sedang makan dan minum dilakukan sambil duduk. Kebiasaan makan dan minum sambil berdiri dapat membahayakan lambung yan...
JAKARTA – Memiliki sikap pemaaf akan mendatangkan banyak manfaat. Dapat menjaga tali persaudaraan, tubuh pun bisa terhindar dari berbagi penyakit. Di dalam Al-Quran terdapat banyak ayat yang menyeru manusia agar memaafkan kesalahan orang-orang yang berbuat salah. Allah Ta'ala...
JAKARTA- Berapa banyak manusia yang hidupnya begitu mencintai dunia dan takut mati. Padahal setiap yang bernyawa pasti akan mengalami kematian. Hidupnya hanya mengejar dunia dan dunia. Sementara lalai dengan janji Allah Ta'ala bahwa ada kehidupan lagi setelah kematian....
JAKARTA- Tingginya curah hujan di sebagian wilayah Indonesia menjadi banjir. Adapun doa yang dapat mohonkan agar hujan tak menjadi banjir. Wakil Ketua Majelis Dakwah dan Pendidikan Islam (Madani), Ustaz Ainul Yaqin menuturkan, musibah (banjir) yang terjadi kepada umat...
JAKARTA – Mengonsumsi minyak zaitun dan ikan akan berdampak baik untuk kesehatan tubuh. Tubuh akan terlindungi dari kolestrol dan peningkatan lemak darah karena mengonsumsinya. Hal ini pun sudah disampaikan Rasulullah SAW ribuan tahun yang lalu. Sementara Organiasasi Kesehatan...
JAKARTA – Setiap manusia pasti pernah dihinggapi rasa marah dan emosi, dan itu hal yang biasa. Namun, jangan terlalu larut dengan emosi dan kemarahan karena berdampak buruk bagi kesehatan tubuh. Nadiah Thayyarah dalam bukunya "Buku Pintar Sains dalam...
JAKARTA- Setan Khinzib tugas utamanya mengganggu khusyuk sholat seseorang. Di dalam shalat terkadang berseliweran pikiran-pikiran sehingga mengurangi konsentrasi sholat. Bisa saja jumlah bilangan rakaat kurang lengkap ini adalah akibat gangguan setan Khinzib. Apakah yang harus dilakukan untuk mendapatkan...