Pada hari Selasa, 16 November 2021 Detasemen Khusus 88 Antiteror Polri telah mengamankan 3 orang terduga teroris berinisial FAO, AA dan AZ. Meski penangkapan ini murni masalah penegakan hukum, namun kontroversi dan implikasi politiknya tak bisa dihindari. Jakarta...
Hasil survei nasional yang dilakukan Institute for Democracy and Strategic Affairs (Indostrategic) menunjukkan, Tentara Nasional Indonesia (TNI) menjadi lembaga yang paling dipercaya oleh publik. “Secara general, berkaitan dengan konteks lembaga negara, TNI masih nomor satu dengan basis kepercayaan...
Kepolisian Daerah Sulawesi Tengah melakukan pemeriksaan kasus asusila, yang terjadi di Polsek Parigi, Kabupaten Parigi Moutong, Sulawesi Tengah. Pemeriksaan dilakukan, baik terhadap terduga korban, maupun terduga pelaku, yang merupakan mantan Kapolsek Parigi. Terancam pidana umum ? Jakarta –...
Sebagian pengamat memprediksikan bahwa sesudah 2 dekade, Taliban harusnya sudah belajar dari pengalamannya. Tidak mungkin mereka akan kembali melakukan dukungan kelompok-kelompok teroris seperti Al Qaeda dan ISIS mengingat konsekuensi yang mereka hadapi 20 tahun yang lalu. Taliban juga...
Kasus penistaan agama oleh Muhammad Kace/Kece baru-baru ini bukanlah yang pertama. Dalam sejarahnya, kasus-kasus seperti itu sudah dilaporkan sejak masa kolonial. Ketetapan No.1/PNPS/1965 tentang Pencegahan Penyalahgunaan dan atau Penodaan Agama dalam masa Pemerintahan Sukarno 27 Januari 1965 menandai...
Taliban telah mengambil alih kepemimpinan Afghanistan sejak pekan lalu. Hingga kini, ribuan orang masih berusaha meninggalkan Afghanistan. Peristiwa terssebut, jelas berdampak bagi Indonesia sebagai negara dengan penduduk beragama Islam terbesar di dunia. Badan Intelijen Negara atau BIN mendeteksi...
Pemerintah terus mendorong percepatan vaksinasi dengan target 1 juta penyuntikan dosis vaksin COVID-19 per hari selama Juli. Sebelumnya Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin menyampaikan bahwa vaksinasi akan terus digenjot sampai menyentuh angka 2 juta dosis per harinya di...
Kasus virus corona (Corona Virus Diesease 2019/COVID-19) di Indonesia bertambah 45.203 kasus pada Selasa (27/7/2021). Secara keseluruhan, kasus positif COVID-19 hingga saat ini mencapai 3.239.936. Hal itu sebagaimana data yang dilihat di situs Kemenkes RI. Pada hari ini...
Pemberian makanan dan uang dalam patroli dialogis yang sudah dimulai ini tampaknya merupakan terobosan yang ditempuh. Kita masih perlu melihat apakah cara inii efektif atau tidak, apakah hanya berguna sesaat dan tidak berkeberlanjutan. Ditanyai soal ini, Prof David...
Penggunaan media sosial yang optimal telah memungkinkan upaya menggerakkan massa secara lebih luas dan kadang sulit termonitor oleh aparat kepolisian. Mereka juga kini tidak lagi memerlukan tokoh kharismatis untuk menggalakkannya. Siapapun, dapat menjadi penggerak atau ‘provokator’ nya. Dalam...